PERBANDINGAN STRUKTUR TEKS SEJARAH HARI BURUH DENGAN
TEKS PERISTIWA PEMBENTUKAN ASEAN
Oleh : Imtika Refiani (14), Muthia Noor Shafa (17)
XII IPS 1
Pada teks sejarah hari buruh dan
pembentukan ASEAN, kita dapat menemukan struktur yang lengkap meliputi
orientasi yang terdiri dari informasi awal, definisi, penjelasan lanjutan,
urutan peristiwa, dan penutup. Kedua teks tersebut termasuk teks sejarah karena
memiliki struktur seperti yang telah disebutkan di atas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar